Skip to main content

Posts

Showing posts from February, 2015

Wanita Yang Lalu

Untuk Kamu, Wanita yang pernah menjadi Cinta pertamaku. Untuk Kamu, Wanita yang pernah mengisi hari-hariku. Wanita yang selalu menjadi awal dan akhir dalam tiap bait doa. Untuk Kamu, Wanita yang pernah menghantui pikiranku dan sampai-sampai membuatku seperti orang gila. Tepatnya orang gila yang jatuh cinta. Tergila-gila karenamu, karena pesonamu, dan tentunya karena senyuman mautmu yang

Cuaca dan Manusia

Misterius, salah satu ungkapan yang bisa kita sebut ketika membahas tentang cuaca. Iya misterius, karena di balik pekatnya awan gelap ataupun di balik cerah awan yang menggantung kita tak ada yang tau apa yang mau alam semesta berikan kepada kita berikutnya. Terkadang terasa menjemukkan ketika membahas masalah cuaca, karena selalu saja diakhiri dengan keluh kesah karenanya. Terkadang cuaca itu

Padamkan Nyala Api

Akan kupadamkan nyala api itu perlahan-lahan di dalam hidupku meski itu terasa tak mungkin bagiku. Teringat betapa sulitnya aku menyalakannya perlahan, menahan angin akan tetap terang, dan menjaganya tetap terjaga meski terkadang nyalanya sudah tak bisa aku jaga. Teringat tatkala nyala api masih begitu kecil, kecil namun menggigit. Tak terasa panasnya, sampai waktu yang mengkobarkannya menjadi

Pangeran Wortel dan Tulisannya

Banyak orang memanggilku Si Tua Pembual, namun tak banyak pula anak-anak mereka memanggilku Si Tukang Cerita. Ya, karena sedikit kepandaianku bercerita kisah-kisah lama maupun fiksi membuatku dijuluki begitu, namun banyak juga yang mencibir keahlianku. Tapi mau gimana lagi? Aku hidup dengan cerita, tak jarang aku bermimpi “Andai saja aku bisa menyetting hidupku sedemikian rupa, dengan ending

Jika... Jika... Jika...

Sudah sewajarnya sebagai manusia, kita pasti punya imajinasi yang terkadang melebihi garis garis imajiner yang sudah ditentukan sewajarnya. Namun, bukan manusia namanya jika terkadang kita memainkan pengandaian dengan imajinasi melebihi batas pikiran mereka dan cenderung melawan takdir. Mungkin kita sudah sering melakukannya, dan aku pun juga begitu. Dan tanpa kita sadari pengandaian itu menjadi

Aku dan Rasa Takutku

Rasa takut bukanlah sesuatu yang luar biasa, karena hampir setiap orang punya rasa takut. Rasa takut adalah manusiawi, karena adanya rasa takut membuat kita mengerti bagaimana rasa takut itu. Rasa takut bisa menyebabkan ketakutan, ketakutan bisa menyebabkan suatu trauma, dan trauma bisa menyebabkan kegoncangan jiwa. Kegoncangan jiwa yang terkadang menjadi aneh untuk dimengerti, karena bisa kapan